Apa itu: milis, no email, individual email, digest email, abridged email
Siapa yang tidak kenal milis (mailing list) di tahun 2012 ini? hayoo... :lol: jika anda punya email, hampir dipastikan anda akan ikut mailing list. kenapa? karena mailing list banyak manfaatnya. mailing list adalah sebuah teknologi untuk menyampaikan pesan dari satu-ke-banyak (one-to-many) dimana menggunakan email sebagai media dalam mengirim dan menerima pesan.
teknisnya, setelah anda punya email, maka anda perlu melakukan subscribe ke milis tententu. caranya bisa dengan mengirim email kosong dengan alamat tertentu, atau dengan mendaftarkan diri anda pada website milis tersebut, atau minta moderator milis tsb agar memasukkan email anda sebagai anggota milis.
cara berkomunikasinya mudah sekali. jika anggota ingin mengirim pesan ke anggota lainnya, maka tinggal kirim email ke alamat ...